Bupati Bolmong Konferensi Pers Tentang Medis

Bolmong2592 Dilihat
Konferensi Pers Pemkab Bolmong bersama para awak media/Foto: Wandy R
Konferensi Pers Pemkab Bolmong bersama para awak media/Foto: Wandy R

BOLMONG, KOTAMOBAGUPOST.com – Terkait dengan kondisi medis, Pemerintah Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong) menggelar jumpa pers di lantai 3 Kantor Bupati, Rabu (26/10/2016). Agenda dipimpin langsung oleh Pj. Bupati Nixon Watung, bersama Dirut Rumah Sakit Umum Datoe Binangkang (RSUDB) Dr. Sahara, Kadis Kesehatan Rudiawan, Kadis PU Norma Makalalag, dan Bappeda.

Dalam pertemuan bupati meminta kepada para pimpinan instansi agar menjelaskan gambaran kondisi medis yang ada di Bolmong saat ini, baik dari segi infrastruktur, pelayanan kesehatan, kesiapan dokter, maupun tataruang kepada seluruh awak media.

Agenda yang baru pertama kali dilakukan ini berjalan aman dan tertib. Meski waktu acara dimulai pukul 14.00 wita, namun Para pimpinan instansi bisa menjelaskan serta menjawab seluruh pertanyaan dari para awak media. (tr2/Im)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.