Kota Kotamobagu Miliki 40 Pelatih dan 15 Cabang Olahraga 

Kotamobagu3670 Dilihat
Kota Kotamobagu pada awal tahun 2019 ini tercatat memiliki 40 pelatih dan 15 cabang olahraga

KOTAMOBAGU POST – Komitmen penuh mencetak prestasi dibidang olahraga oleh  Walikota Kotamobagu Ir Tatong Bara, sangat membanggakan.

Hal ini ditandai dengan suksesnya kinerja Dinas Pemuda dan Olahraga pimpinan Kepala Dinas Tonny Ponongoa SE yang berhasil merekrut sebanyak 40 pelatih.

40 pelatih yang dibiayai gajinya bersumber dari APBD tersebut, diterjunkan dan memiliki keahlian untuk membina para atlit di 15 cabang olahraga.

“Ada 15 cabang olahraga di Kota Kotamobagu yang terdaftar aktifi di KONI. Nah dari 15 cabang olahraga ini, ada 40 pelatih yang special melakukan pembinaan pretasi bagi seluruh atlet seluruh cabang olahraga,” kata Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Tonni Ponongoa, dikonfirmasi siang tadi (14/02/2019), diruang kerjanya.

Tonny mengatakan, sebanyak 40 pelatih tersebut, sudah diberikan dana honorarium setiap bulan yang bersumber dari APBD Tahun 2019“. (audie kerap)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.