PENGUMUMAN UJI KOMPETENSI WARTAWAN ANGKATAN VII PWI SULUT

PWI Sulut akan mengelar Uji Kompetensi Wartawan di Bolmong Raya
PWI Sulut akan mengelar Uji Kompetensi Wartawan di Bolmong Raya

PENGUMUMAN UJI KOMPETENSI WARTAWAN ANGKATAN VII PWI SULUT

          MENIMBANG :

Surat Keputusan PWI Provinsi Sulut Nomor : 12/SK/PWI-SULUT/V/2016

Tentang  Penetapan dan Pengesahan Panitia Uji Kompetensi Wartawan

MEMPERHATIKAN :

 Peraturan Dewan Pers Nomor 1/Peraturan-DP/II/2010 Tentang Standar Kompetensi Wartawan

MENETAPKAN :

Syarat Pendaftaran Calon Peserta, Serta Jadwal Kegiatan Uji Kompetensi Wartawan,

Dinyatakan Terbuka Untuk Wartawan Se-Provinsi Sulawesi Utara.

MEMUTUSKAN :

  1. Calon Peserta Wajib Mendaftarkan Diri Kepada Panitia UKW PWI  Sulut
  2. Syarat Calon Peserta UKW Melampirkan :Surat Tugas Pemred Masih Berlaku   -Pas Foto Warna 3 x 4 = 4 Lembar (Rapih/Dasi) Kliping/Print Out Bukti Tayang 1 (Satu) Lembar Tiga Bulan Terkahir. FC Akta PT MENKUMHAM RI (1 MENKUMHAM = 1 Penerbitan /Online/ Cetak). Pendaftaran Perorang Rp1.500.000 (Satu Juta Lima Ratus Ribu Rupiah). Biaya Includ : Tiket Jakarta PP, Transportasi Lokal, Penginapan dan Konsumsi serta honorarium Tim Penguji, Honorium Sekretariat UKW dan Honorarium Sekretariat Tim Penguji. Formulir UKW dan FC/ATK, Konsumsi/Snack kepada Peserta Hari H Kegiatan UKWTermasuk Cost /Biaya Pelaksanaan Simulai atau Pra UKW dari PWI Sulut
  3. Waktu Pendaftaran :
  • Pembukaan Pendaftaran : Tanggal 06 Juni – 09 July 2016 (33 Hari)
  • Verifikasi Berkas : Senin 11 July – Jumat 15 July 2016.
  • Pengumuman Kelulusan Berkas Peserta : Sabtu 16 July – Senin 18 July 2016
  1. Pelaksanaan Kegiatan :
  • Simulasi Pra UKW : Hari Selasa, Tanggal 19 July 2016
  • Pelaksanaan Ujian Kompetensi Wartawan : Hari Rabu, Tanggal 20 July 2016
  • Jika ada Perubahan Jadwal Kegiatan, Akan diumumkan secara resmi
  1. Pendaftaran Peserta Menghubungi Panitia Pelaksana UKW :
  • Audie Kerap : 0853 9555 9995, Tri Saleh SH : HP 085 24131 8665
  • Wandy Rotu : HP.0822 9144 9824, Adradi Paputungan ; HP. 0812 4444 69369
  • Panitia UKW (0434) 2621127, Email : panitiaukw.pwisulut@gmail.com
  1. Pelaksanaan Simulasi dan UKW, Peserta Membawa Laptop/Notebook dan Handphone.
  2. Kuota Peserta Ditentukan Jumlah Penguji PWI Pusat (1 Penguji Banding 7 Peserta)
  3. Calon Peserta yang Sudah Memenuhi Persyaratan Point : 1, 2 dan 3, Mendapatkan Kartu Tanda Peserta UKW, Wajib Mengisi Formulir Peserta UKW Arsip Tim Penguji Dewan Pers

Kotamobagu, Senin 06 Juni 2016

UKW Angkatan VII  PWI Sulut

Ketua Panitia

TTD

AUDIE JUDIE KERAP

Tembusan Yth,

  1. Ketua PWI Sulut di Menado (Sebagai Laporan)
  2. Rekan-rekan Wartawan Bolmong Raya, Se-Provinsi Sulut pada Umumnya
  3. Kepala Bagian Humas Setda/DPRD Se-Bolmong Raya/Sulut
  4. Arsip ————————————————————-

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

1 komentar